Cara Deactivate Akun Digitalocean dan Refund Saldo Paypal

Bisakah refund dana dari Digitalocean kembali ke Paypal kita? Ternyata bisa. Meskipun sangat jarang yang membahas ini dan sepertinya memang tidak ada ketentuan, penjelasan, ataupun informasi lain yang mengatur ini di web digitalocean. Karena kebingungan, akhirnya saya chat supportnya, dan jawabanya ternyata saldo kita bisa kembali ketika kita menonaktifkan (deactivate/mematikan/menghapus) akun anda dari Digitalocean. Contoh […]

Cara Mudah Mengatasi Website Loading Terus Menerus dan Bandwidth Melonjak

Bingung tiba-tiba Website Loading Terus Menerus? Masalah ini belum lama saya hadapi, ketika tidak ada angin tidak ada hujan, website saya yang menggunakan VPS Digitalocean justru loading terus menerus dan tidak bisa dibuka. Kadang terbuka karena saya menggunakan “Always Online” dari Cloudflare tapi hanya menampilkan Error 522 : Connection Timeout. Setiap error pasti menandakan masalah […]

Kembali ke Atas